PKS MAN 1 Bone Ikuti Jambore PKS

Watampone, (MAN 1 Bone) – Jambore PKS Tahun 2022 Yang berlangsung di Lapangan Sepak Bola Dusun Bakke Desa Kajaolaliddong Kecamatan Barebbo Kabupaten Bone merupakan event Polres Bone yang perdana dilaksanakan setelah Pandemi Covid-19 Melanda. Kegiatan jambore ini dilaksanakan dalam rangka upgrading materi serta pengambilan sertifikat PKS, Piagam Penghargaan, Perlombaan perebutan piala bergilir dan Vaksinasi Covid-19 […]

Kamad MAN 1 Bone Lepas Peserta Jambore PKS

Watampone, (MAN 1 Bone) – Jambore PKS (Patroli Keamanan Sekolah) Tingkat SMA/SMK/MA dan SMP/MTs Se-Kabupaten Bone Tahun 2022 merupakan event rutin yang diselenggarakan oleh Polres Bone. Kegiatan ini akan dirangkaikan dengan Vaksinasi Covid-19 Dosis 1 dan 2 serta Vaksin Booster. Dalam rangka memeriahkan jambore tersebut PKS MAN 1 Bone turut berpartisipasi menjadi peserta jambore bersama […]

Wakamad Humas Ikuti Diklat Moderasi Beragama

Watampone, (MAN 1 Bone) – Dalam rangka menguatkan pemahaman moderasi beragama di Sulawesi Selatan Balai Diklat Keagamaan Makassar (BDK Makassar) mengadakan diklat Moderasi Beragama seperti yang diadakan di Lingkungan Kerja Kemenag Kabupaten Bone. Diklat ini dipusatkan di Aula Gedung Workshop MAN 1 Bone. Diklat ini merupakan bentuk pelatihan kepada ASN maupun Non ASN untuk memahami […]

Siswa MAN 1 Bone Ikuti POPDA Sulsel

Watampone, (MAN 1 Bone) – POPDA atau Pekan Olahraga Pelajar Daerah merupakan event olahraga bagi pelajar untuk menunjukkan potensi terbaiknya. Salah satunya event POPDA Sulsel yang segera akan dilaksanakan pada 24 Juni 2022, dalam event ini para pelajar Sulsel akan memperebutkan 223 keping medali. Hal ini sesuai dengan jumlah medali yang disiapkan oleh Dispora Sulsel. […]

MAN 1 Bone Siap Laksanakan PAS Genap

Watampone, (MAN 1 Bone) – PAS (Penilaian Akhir Semester) Genap merupakan penilaian akhir untuk kenaikan kelas yang dilakukan oleh setiap sekolah atau madrasah negeri maupun swasta. PAS Genap ini dilaksanakan sesuai dengan kalender akademik setiap sekolah/madrasah. MAN 1 Bone dalam menghadapi PAS Genap Tahun Ajaran 2021-2022 tentu memerlukan berbagai persiapan oleh panitia yang di ketuai […]